Advertisement

Ada satu fenomena alam unik bin aneh terjadi di Calang. Tepatnya pada sebuah pulau di Desa Panton Makmur, Pulau ini sangat dekat dengan daratan yang hanya berjarak 200 meter dari bibir pantai.

Pulau yang biasanya terlihat indah subur kehijauan karena banyak ditumbuhi pepohonan di atasnya, bisa berubah menjadi gersang seperti habis terbakar dan terlihat seperti mengeluarkan asap.

Masyarakat sekitar pulau menyebutnya dengan nama pulau Batee Tutong yang berarti pulau Batu Terbakar. Hingga saat ini fenomena tersebut masih mungkin untuk terus terjadi dan belum bisa dipastikan kapan waktunya.

Sampai sekarang belum ada penjelasan yang pasti untuk fenomena seperti ini. kenapa pulau tersebut bisa mengalami perubahan seperti itu. (Acehjaya.org)

0 comments Foto Aceh 0 Facebook

 
Copyright © 2016.Foto Aceh Berita Aceh. Powered by HTML5
Top